Home spacing

Cara Mengatur Spasi di Microsoft Word

1. Cara mengatur spasi antar baris di microsoft word
Siapkan dokumen Microsoft word anda yang sudah berisi tulisan dengan jumlah paragraf lebih dari satu.
a. Buka dokumen tersebut pada lembar kerja Microsoft word.
b. Pada toolbar mernu select menu “Home” dan klik pada menu “Line & Paragraph Spacing”



c. Untuk mencobanya, block pararaf pertama dan kemudian klik “line & Paragraph Spacing” kemudian pilih spasi yang di inginkan. Di sini saya  pilih spasi “2.0” atau double



d. Hasilnya, jarak antar baris pada paragraph pertama berubah menjadi  2.0

2. Cara Mengatur spasi Antar Paragraf di Word
Mari kita lanjutkan pembahasan dengan mengatur spasi antar paragraph dalam sebuah tulisan. Caranya dapat kita lakukan manual yaitu dengan menekan Enter pada keyboard. Atau anda juga bisa mengaturnya dengan menu “Paragraph”.
Caranya kurang lebih sama dengan cara mengatur spasi antar baris
a. Blok paragraph yang akan kita atur spasinya dengan paragraph sebelumnya, atau dengan paragraph sesudahnya.
b. Klik menu “Line & Paragraph Spacing” dan pilih opsi “Add space before paragraph” untuk memberi spasi dengan paragraph sebelumnya

c. Dan pilih opsi “Add space after paragraph” untuk memberi spasi dengan paragraph setelahnya.
 
3. Ubah Menggunakan Tab Home
   Pada tab Home, cari bagian paragrafh. Klik tombol Line Spacing untuk membuka menu pilihan menurun Line Spacing. Tombol ini memiliki 4 baris kecil dngan panah menunjuk keatas dan kebawah. Dari menu ini, anda dapat memilih opsi baris spasi umum.
Jika anda tidak melihat tombol baris spasi, kemungkinan besar tombol itu hilang karena jendela cukup besar. Anda dapat mengaksesnya dengan mengklik tombol panah disebelah paragrafh. Ini akan membuka menu paragrafh.
Dalam menu paragrafh, anda dapat mengatur baris spasi menggunakan menu pilihan Line Spacing dari bagian Spacing.


4. Ubah Menggunakan Page Layout
     Pada tab Page Layout klik tombol panah disebalah paragraf. Ini akan membuka menu paragrafh, dalam menu paragrafh anda dapat mengatur baris spasi menggunakan menu pilihan menurun Line Spacing dari bagian Spacing.


5. Pelajari Pintasan Papan Ketik.
       Bila anda sering mengubah baris spasi, pelajari pintasan papan ketik untuk menghemat banyak waktu anda. Gunakan perintah berikut untuk mengubah baris spasi.
1. Pilih semuah teks yang jarak spasinya ingin diubah. Atau blok semuah teks yang akan diubah spasinya.
2. Tekan Ctrl+2 untuk membuat spasi Ganda.
3. Tekan Ctrl+5 atau Command+5 untuk membuat spasi 1,5.
4. Tekan Ctrl+1 atau Command+1 untuk membuat spasi tunggal.





Komentar

Postingan populer dari blog ini

Table of contents

Footer, equation dansymbol

Home font